Penguin
Pertama terima naskah dari mbak Rezky Amira, ibunda Oliv, bikin saya takjub. Mbak Rezky rajin sekali menuliskan kisah-kisah yang dilontarkan Oliv 5 tahun. Ada beberapa cerita yang sudah dikirimkan. Satu per satu mengantre untuk diilustrasi. Terima kasih atas kesabarannya ya, Mbak Rezky.
Ini dia cerita pertama Oliv yang diilustrasi oleh Fairly 9 thn. Terima kasih untuk Fair dan Che Che yang membantu merapikan. ^^